CARA MENAMBAH PESERTA DIDIK BARU Dari madrasah dan Mts ke Dapodik 2021
CARA MENAMBAH PESERTA DIDIK BARU Dari madrasah dan Mts ke Dapodik 2021
Bagi anda yang mengalami kesulitan dalam melakukan penginputan data siswa peserta didik baru dari madrasah dan Mts ke Dapodik 2021 berikut ini adalah panduan lengkap dalam melakukan penginputan data siswa peserta didik baru non dapodik ke dapodik 2021.
cara Menambah Peserta Didik Baru Non Dapodik atau Dikuar Dapodik (MTS, Madrasah) Ke Aplikasi Dapodik 2021
1. Login di sp.datadik.kemdikbud.go.id
2. Masukan username dan password anda klik login
3. Setelah masuk anda pilih aplikasi
4. Kemudian anda pilih PD baru (peserta didik baru)
5. Anda pilih non dapodik
6. Isi biodata siswa seperti
Nama lengkap
Jenis kelamin
NIK
NISN
Tempat dan tanggal lahir
Nama ibu kandung
Agama
Kewarganegaraan
Dan lain sebagainya
7. Klik simpan
Jika ANDA sudah selesai menambah kan peserta didik baru dari non dapodik anda tinggal melakukan proses sinkronisasi dengan menggunakan akun kepala sekolah.
Maka proses penambahan data peserta didik baru dari madrasah dan Mts telah berhasil di lakukan.
Sebelum melakukan penginputan data ada baik nya anda menyiapkan berkas siswa terlebih dahulu seperti kk dan nisn.
Mengapa hasil pengiriman dapodik 2021 tidak muncul dimenu progres pengiriman pada lama dapodik dasmen
ReplyDelete